Chriswanto Santoso Mendapatkan Dukungan Penuh sebagai PJ Ketum LDII

Jakarta (20/8) – Memasuki hari kedua pelaksanaan Rapimnas LDII secara virtual, Ir. H. Chriswanto Santoso, M.Sc. mendapatkan dukungan penuh dari DPW dan DPD LDII se-Indonesia untuk maju sebagai PJ Ketua Umum DPP LDII. Prof Singgih Ketua DPW LDII Provinsi Jawa Tengah memandang Ir. H. Chriswanto Santoso layak diusulkan menjadi PJ Ketua Umum DPP LDII dengan […]

Publikasi Rapimnas, LDII Sulsel Berkunjung ke Harian Tribun Timur Makassar

Makassar (20/8). Pengurus Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Provinsi Sulawesi Selatan berkunjung ke redaksi harian Tribun Timur di Jalan Cendrawasih, Makassar, Sulawesi Selatan pada Senin (17/8). Kunjungan tersebut dalam rangka menyampaikan rencana Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) LDII 2020. Pengurus LDII Sulawesi Selatan bertemu dengan wartawan Tribun Timur, Aziz. Ketua LDII Sulawesi Selatan […]

Rapimnas LDII 2020 Resmi Dibuka Menag Fachrul Razi

Jakarta (19/8). Menteri Agama RI Jenderal TNI (Purn) Fachrul Razi membuka secara resmi Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) pada Rabu, 19 Agustus 2020. Rapimnas digelar untuk memilih Pejabat (PJ) Ketua Umum yang sedang kosong, usai Ketua Umum DPP LDII Abdullah Syam meninggal dunia pada Juli lalu. PJ […]

Pengurus LDII Sumbar akan Ikuti Rapimnas 2020 Secara Daring

Ketua DPW LDII Sumatera Barat M Ari Sultoni, SH., MH. mengatakan ada 90 pengurus di tingkat DPW LDII Sumbar, LDII Kota dan Kabupaten yang akan mengikuti kegiatan Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) 2020 secara daring. “Pengurus LDII ini tersebar di 16 kota dan kabupaten di Sumbar mulai dari Kota Padang, Kota Padang Panjang, Kota Sawahlunto, Kota […]

Bahas Rapimnas LDII 2020, Menag Fachrul Razi Ajak Wujudkan Moderasi Beragama

Jakarta (17/08). DPP LDII akan menggelar Rapat Pimpinan Nasional 2020, untuk memilih pejabat (pj) ketua umum yang sedang kosong, usai Prof. Dr. Ir. KH. Abdullah Syam meninggal dunia pada Juli lalu. Pejabat ketua umum nantinya akan diberi amanah untuk menggelar musyawarah nasional (Munas) pada 2021 dan melanjutkan program kerja DPP LDII sebelum munas. Terkait penyelenggaraan […]