LDII Dharmasraya Hadiri Zikir dan Doa Bersama HAB Kemenag Ke-80

Dharmasraya (4/1). Dewan Pimpinan Daerah (DPD) LDII Kabupaten Dharmasraya menghadiri undangan acara zikir dan doa bersama untuk negeri yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Dharmasraya pada Minggu (4/11) di Masjid Agung Dharmasraya. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Amal Bakti Kementerian Agama Republik Indonesia ke-80 serta Hari Ulang Tahun Kabupaten Dharmasraya ke-22. Kepada awak media, […]
LDII Padang Ajak Generasi Muda Kembali Ke Masjid di Malam Pergantian Tahun

Padang (31/12). Momen pergantian tahun selama ini kerap identik dengan tiup terompet, bertanggang (begadang) bersama teman sebaya, atau berhura-hura melampiaskan hati gadang (kegembiraan). Namun, menurut ketua DPD LDII Kota Padang H. M. Iqbal, tradisi semacam itu tidak memiliki pijakan kuat, baik dalam ajaran Islam maupun dalam nilai adat Minangkabau yang berlandaskan filosofi Adat Basandi Syarak, […]
Ketua LDII Sumbar Ajak Warga Perkuat Empati Sosial di Malam Pergantian Tahun

Padang (31/12). Ketua DPW Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Provinsi Sumatera Barat, H. Muchfiandi, mengajak seluruh warga LDII se-Sumatera Barat untuk memakmurkan masjid pada momentum pergantian tahun 2025 menuju 2026. Ajakan tersebut bertujuan agar malam tahun baru diisi dengan kegiatan ibadah, muhasabah, serta doa bersama sebagai wujud penguatan iman dan empati sosial. “Pergantian tahun adalah […]
Muhasabah Tahun Baru, Ketum DPP LDII Dorong Perbaikan Moral Kehidupan Berbangsa dan Bernegara

Surabaya (31/12). Perjalanan bangsa Indonesia pada 2026 akan memasuki usia 81 tahun. Sebagai sebuah negara-bangsa, Indonesia terus menghadapi dinamika, baik di tingkat domestik maupun global, yang menuntut adanya perbaikan berkelanjutan agar sejalan dengan cita-cita pendirian negara. Karena itu, pemerintah bersama seluruh rakyat Indonesia perlu terus melakukan muhasabah, salah satunya pada momentum pergantian tahun. Ketua Umum […]
Padang Collaboration Ormas Awards 2025: LDII Terbaik di Kategori Keagamaan

Padang (19/12). LDII Kota Padang meraih Juara I kategori keagamaan dalam ajang Padang Collaboration Ormas Awards 2025 yang digelar Pemerintah Kota Padang melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol), pada Jumat siang (19/12), di Bagindo Aziz Chan Youth Center. Wali Kota Padang, Fadly Amran, mengatakan Padang Collaboration Ormas Awards digelar sebagai bentuk apresiasi sekaligus motivasi […]


